Lompat ke isi

Dustin Moskovitz

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dustin Moskovitz
Lahir22 Mei 1984 (umur 40)
Washington, D.C.
KebangsaanAmerika Serikat
Dikenal atasPendiri pendamping Facebook
Kekayaan bersihKenaikan US$3,0 miliar (2011)[1]
Facebook: Dustin-Moskovitz-132539570114917 Twitter: moskov Edit nilai pada Wikidata

Dustin Moskovitz (lahir 22 Mei 1984, Washington, D.C.) adalah seorang pengusaha Amerika Serikat yang membantu mendirikan situs jejaring sosial Facebook bersama Mark Zuckerberg, Eduardo Saverin dan Chris Hughes.[2] Moskovitz memegang 6% saham Facebook dengan nilai US$3 miliar. Pada 2010, Forbes 400 menempatkan Dustin Moskovitz sebagai milyuner termuda di dunia.[3]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Dustin Moskovitz topic page. Forbes.com. Retrieved September 2010.
  2. ^ "Company Timeline". Facebook. Diakses tanggal 2008-10-03. 
  3. ^ "America's Youngest Billionaires". Forbes.com. 2010-10-06. Diakses tanggal 2010-11-09.